Fasilitas SAP atau Satuan Acara Perkuliahan di gunadarma adalah fasilitas yang sangat penting bagi para mahasiswa gunadarma untuk mencari sylabbus atau materi yang akan disampaikan oleh para dosen kepada mahasiswan. Dalam SAP ini mahasiswa juga akan diberikan referensi buku dan judul buku yang harus dipelajari. Fitur – fitur yang ada di SAP gunadarma.
1. BAAK online: BAAK (Biro Akademik Administrasi Kemahasiswaan) adalah fasilitas utama yang ada di gunadarma. BAAK ini memuat tentang kalender akademik dan juga pemberitahuan tentang Gunadarma.
2. Halaman utama adalah untuk kembali ke menu awal saat membuka SAP gunadarma. Di saa kita membuka SAP ini akan muncul pengertian SAP itu sendiri dan unsur – unsur yang dimuat di fasilitas SAP gunadarma tersebut. dibawah ini adalah Halaman utama yang ada di SAP.
Setiap mata kuliah memiliki Satuan Acara Pengajaran (SAP) yang merupakan penjabaran secara rinci rencana perkuliahan. SAP tersebut harus memuat unsur-unsur sebagai berikut :
- Kode, nomor, dan nama mata kuliah.
- Kedudukan mata kuliah (Mata Kuliah Umum (MKU), Mata Kuliah Dasar Keahlian (MKDK) dan Mata Kuliah Keahlian (MKK))
- Semester dan tahun mata kuliah tersebut diajarkan.
- Bobot kredit.
- Tujuan mata kuliah.
- Mata Kuliah prasyarat (bilamana perlu).
- Nama pengajar.
- Waktu dan tempat kuliah
- Rincian acara perkuliahan dan bahan bacaan wajib dan anjuran.
- Cara mengevaluasi proses belajar-mengajar.
3. Daftar SAP adalah kita dapat melihat sylabbus atau materi yang akan disampaikan dosen. Ini adalah daftar – daftar SKS :
- Ekonomi
- Ilmu Komputer
- Psikologi
- Sastra
- Teknik Sipil dan Perencanaan
- Teknologi Industri
4. Search SAP adalah kita dapat menulis SKS kita, lalu tekan search.
5. Daftar koordinator adalah daftar Mata Kuliah dan juga koodinatornya.
6. Back adalah kita akan menuju ke halaman sebelumnya yang dibuka di SAP gunadarma.
Kelebihan Fasilitas SAP Gunadarma
- Kita dapat mengetahui materi yang akan disampaikan oleh dosen selama masa perkuliahan.
- Mengetahui pelajaran yang akan kita terima dalam perkuliahan.
- Mengetahui buku atau referansi yang wajib kita pelajari dalam perkuliahan.
Kekurangan Fasilitas SAP Gunadarma
- Di dalam search ketika kita menuli “algoritma pemograman” hasil searcg tidak ditemukan, jadi kita harus menulis dengan selengkap – lengkapnya.
link SAP gunadarma http://sap.gunadarma.ac.id/
Categories:
Tugas Softskill
0 comments:
Post a Comment
mohon saran dan kritiknya,, thanks